• Rabu, 27 September 2023

Patut Dicoba! 5 Rekomendasi Wisata Kuliner Jogja Malam Hari

- Jumat, 21 April 2023 | 21:27 WIB
Wisata Kuliner Jogja Malam Hari yang sayang dilewatkan!
Wisata Kuliner Jogja Malam Hari yang sayang dilewatkan!

BERSHALAWAT.COM – Jogja tidak pernah kehabisan tempat makan enak, terlebih pada malam hari. Banyak sekali pilihan wisata kuliner jogja malam hari.

Kamu dapat menemukan banyak tempat kuliner yang buka hingga larut malam dengan mudah.

Oleh karenanya, kamu tidak perlu khawatir jika kelaparan ketika tengah malam. Ada banyak pilihan wisata kuliner Jogja malam hari yang dapat kamu datangi.

Beberapa tempat diantaranya bahkan sudah menjadi ikon kuliner Jogja yang wajib dikunjungi, loh.

Baca Juga: Tips Menurunkan Tekanan Darah Tinggi dengan Aman, Manjur Hilangkan Kepala Berat dan Lelah

5 Rekomendasi Wisata Kuliner Jogja Malam Hari

Jika kamu mencari pengalaman kuliner malam yang berbeda, Jogja adalah tempat yang tepat.

Berikut adalah 5 rekomendasi wisata kuliner Jogja malam hari yang patut dicoba:

1. Angkringan Lik Man

Tempat ini sudah menjadi ikon wisata kuliner Jogja malam hari. Angkringan ini menyediakan berbagai macam makanan dan minuman.

Suasana angkringan dengan lampu temaram dan meja kayu yang sederhana memberikan pengalaman kuliner yang berbeda dan membekas.

Baca Juga: Sering 'insecure' Hadapi Hujatan di Medsos? Yuk Simak Cara Irish Bella Bangun Rasa Percaya Diri!

Harga makanan di Angkringan Lik Man mulai dari Rp. 2.000 hingga Rp. 15.000 saja, loh. Sangat murah bukan?

Lokasi: Jalan Wongsodirjan, Kotabaru, Yogyakarta

Halaman:

Editor: Shafira Hanifa

Tags

Artikel Terkait

Terkini

X